BAHAN :
500 gr Tempe, iris-iris
750 ml Santan dari ½ butir kelapa
75 gr Cabe ijo, potong serong 1 cm
2 lembar Daun salam
BUMBU :
5 buah Bawang merah
3 siung Bawang putih
1 sdt Ketumbar
2 sdt Garam
1 ruas Kunyit
½ sdt Jinten
½ sdt Terasi
CARA MEMBUAT :
- Tumis bumbu yang dihaluskan dan daun salam hingga harum.
- Masukkan cabe ijo dan tempe, aduk-aduk.
- Tuangi santan, masak sambil diaduk-aduk hingga matang.
- Hidangkan
0 komentar:
Posting Komentar